Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Wedding Organizer

Main Article Content

I Dewa Ayu Eka Yuliani
Sandy Kosasi

Abstract

Tujuan dari sistem pendukung keputusan pemilihan wedding organizer ini adalah untuk membantu pasangan calon pengantin yang akan menikah memilih wedding organizer yang tepat sesuai dengan kebutuhan dan anggaran pernikahan yang disediakan. Keputusan ini tentunya didukung oleh beberapa kriteria antara lain adalah budget calon pengantin, konsep yang ditawarkan oleh wedding organizer, reputasi dari wedding organizer, dan profesionalisme tim yang tergabung dalam wedding organizer tersebut. Sistem pendukung keputusan pemilihan wedding organizer menggunakan metode analytical hierarchy process (AHP), dimana proses pengambilan keputusan dilakukan dengan menilai alternatif pilihan berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan. Hasil perhitungan memperlihatkan bahawa konsep adalah kriteria paling penting dalam pengambilan keputusan yaitu sebesar 51%, dilanjukan dengan budget 25%, profesionalisme 15%, dan reputasi 9%. Sementara hasil perhitungan alternatif pilihan wedding organizer yang direkomendasikan adalah Party Décor dengan nilai paling tinggi yaitu 49%, diurutan kedua adalah Vina Bridal dengan nilai 32%, dan urutan yang terakhir adalah Dream Day House dengan nilai 19%

 

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Yuliani, I. D. A. E., & Kosasi, S. (2016). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Wedding Organizer. Jurnal Eksplora Informatika, 5(1), 23-32. Retrieved from https://eksplora.stikom-bali.ac.id/index.php/eksplora/article/view/73
Section
Articles

References

Sharda, Ramesh., Delen, Dursun., Turban, Efraim., 2014, Business Intelligence and Analytics:

Systems for Decision Support, Tenth Edition, Prentice-Hall, Inc.

Syaifullah, 2010, Analytic Hierarchy Process, Andi, Yogyakarta.

Satria, Perdhana, Ari., dkk., Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Jenis Laptop Dengan

Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process, Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi dan

Komunikasi (TIKomSin), Vol 1, No 1, hal 53-59.

Magdalena, Hilyah., 2012, Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Mahasiswa

Lulusan Terbaik di Perguruan Tinggi (Studi Kasus STMIK Atma Luhur Pangkalpinang),

Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Komunikasi 2012 (SENTIKA 2012), Universitas

Atma Jaya Yogyakarta, 10 Maret 2012, hal 49-56.



EKSPLORA INFORMATIKA Vol. 5, No. 1, September 2015

Saaty, Thomas L., 2012, Decision Making For Leaders: The Analytic Hierarchy Process for

Decisions in a Complex World, Third Revised Edition, RWS Publications.

Saaty, Thomas L., 2000, Fundamentals of Decision Making and Priority Theory With the

Analytic Hierarchy Process (Analytic Hierarchy Process Series, Vol. 6), First Edition, RWS

Publications.